Salam Sejahtera bagi kita semua, pada postingan kali
ini penulis akan memaparkan mengenai Azure App Service Web Apps, yakni keamanan
dunia berbasis Cloud dan penjelasan terkait Microsoft Azure.
Ada beberapa tahapan pada pemaparan mengenai Azure App
Service. Berikut merupakan tahapan dan langkah untuk memahami Microsoft Azure :
1. Tahapan
Pertama
Penulis akan memaparkan secara sederhana terkait
pembuatan web menggunakan Microsoft Azure, berikut merupakan langkah-langkahnya
:
Gambar 1.
b. Login dengan akun dreamspark
c. maka anda akan masuk di dashboard
Microsoft Azura menggunakan acount anda.
Gambar 2.
d. Lalu pilih New dan dilanjutkan
dengan pilih Web + Mobile
Gambar 3.
e. Lalu pilih Web App
Gambar 4.
f. Maka akan muncul form dari Web App ,
Gambar 5.
Keterangan :
App name : diisi alamat dari web yang
henda dibuat.
( syarat : unik ).
Subscription : pilih DreamSpark
karena acount menggunakan DS.
Resource
Group : pilih Default.
App Service : diisi sesuai lokasi keberadaan anda.
g. Lalu pilih create
Untuk lebih jelasnya silahkan
saksikan tutorial yang disediakan secara langsung di URL :
pada laman tersebut dipaparkan
beberapa penjelasan secara umum, terkait Microsoft Azure. Karena ini OPREC MSP
maka dijelaskan juka OPREC MSP. Berikut merupakan menu yang akan dipaparkan
pada tutorial diatas.
·
Introduction
OPREC MSP
·
Azure App
Service Web Apps
·
Resources
Adapun materi yang disampaikan dalam video ini adalah:
*) Membuat Website di Microsoft
Azure(menggunakan Dreamspark account jika anda ikut mendaftar dalam perekrutan
MSP maka akan ada kiriman email yang memberikan acount secara gratis )
*)Visual Studio Community 2015
*)Upload Website menggunakan FTP & Visual
Studio
*)Sekilas GitHub
*)Sekilas CMS di Microsoft Azure
Tahapan Kedua:
pada tahap kedua kalian akan traning terkait keamanan di dunia berbasis
cloud, didalamnya terdapat beberapa video dan asisment dari setiap babnya,
untuk lebih jelasnya disilahkan secara langsung untuk membuka link dibawah ini.
Berikut tampilan setelah anda sign in ke link diatas.
a. Anda akan diminta memasukkan akun microsoft anda seperti pada gambar
dibawah ini.
Gambar 6.
b. Setelah anda input akun microsoft anda
maka akan masuk Microsoft Virtual Academy.
Gambar 7.
Pada proses ini ada 8 tab yang wajib
dilaksanakan untuk memperoleh sertifikatnya serta 1 tab rekomendasi yang berisi
materi lainnya serta melanjutkan ke course lain untuk memperoleh sertifikat
yang lainnya. Setiap tab terdiri dari video tutorial setiap bab dan penilaian. Jadi
kesimpulannya soal yang diberikan di penilaian jawabannya ada di video tutorial
tiap babnya.
Gambar 8.
c. Jika anda telah menyelesaikan tahap
diatas maka dilanjutkan ke dashboard untuk download sertifikatnya. Namun perlu
diperhatikan dipojok kanan atas, pastikan progresnya sudah 100%.
Gambar 9.
d. Untuk download sertifikatnya maka
klik icon cek list. Secara langsung sertifikat terdownload.
e. Berikut contoh
sertifikat yang diperoleh penulis
Gambar 10.
Gambar 11.
Gambar 12.
Dan masih
banyak yang lainnya. Tingkatkan belajar anda di MVA maka sertifikat yang kalian
kumpulkan semakin banyak dan berguna untuk anda juga.
Tahapan ketiga
Menyaksikan 2 buah video mengenai Microsoft Azure
Fundamental.
berikut adalah link website nya :
Video 1
Video 2
pada link diatas merupakan kajian tentang Microsoft
Azure Fundamental yang didalamnya terdapat beberapa penjelasan seperti redundancy, availability, maintainability , dan definisi
mengenai Cloud Computing serta penggunaan datacenter pada perusahaan.
Sekian beberapa pemaparan dari
penulis manakala ada salah kata ataupun kalimat penulis mohon maaf. Jika perlu
dikomentari didilahkan ditulis ditab comment dibawah.
0 komentar:
Posting Komentar